Rabu, 18 Mei 2016

SCORE DOWN

بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ 


Pemeriksaan score Down adalah pemeriksaan yang dilakukan pada bayi yang baru lahir, bertujuan untuk mengevaluasi status gawat nafas.

Berikut kriteria yang perlu dikaji:
Interpetasi hasil :
Skor < 4  Tidak ada gawat napas 
Skor 4 -7  Gawat napas 
Skor > 7  Ancaman gagal napas (pemeriksaan gas darah harus dilakukan)


REFERENSI
Rudolph, Abraham M., dkk. 2007. Buku Ajar Pediatri Rudolph Volume 3. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran ECG.  
Buku Embriologi Kedokteran Langhman
Nelson Textbook
Journal of American Pediatri
Emedicine.com
Oski's Pediatrics: Principles and Practice, 3rd Edition (June 1999): By Julia A. McMillan (Editor), Catherine D. Deangelis (Editor), Ralph D. Feigin (Editor), Joesph B. Warshaw (Editor), Frank A. Oski (Editor), Joseph B. Warshaw By Lippincott Williams & Wilkins Publishers
Buku Acuan Nasional, Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal, yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawijoyo, Jakarta. 2006

اَلْحَمْدُلِلّهِ

Tidak ada komentar:

Posting Komentar